Tag: Deri Asta
Tanpa Anggaran Pemda, Pacuan Kuda Tetap Meriah
Pelaksanaan pacuan kuda Payakumbuh Open Race Wali Kota Cup 2022 berlangsung meriah dan disaksikan oleh ribuan pasang mata masyarakat dari berbagai daerah di Gelanggang Pacuan Kuda Kubu Gadang, Minggu (18/9).
1.441 KK di Sawahlunto Terima BLT BBM, Cek Infonya
Bantuan Langsung Tunai (BLT) pengalihan subsidi harga BBM mulai disalurkan bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kota Sawahlunto, Kamis (8/9).
Banyak Tanah Warga Tak Bersertifikat
Wali Kota Sawahlunto, Deri Asta didampingi sejumlah pejabat terkait mendatangi Kanwil ATR/BPN Sumbar, Selasa (30/8).
Tingkatkan Kemampuan, Guru Sawahlunto Siap Menulis!
Guru dituntut untuk terus meningkatkan kompetensi. Salah satunya dengan meningkatkan kemampuan literasi.
Serap Aspirasi, Deri Asta Ikuti Goro Pembangunan Jembatan
Berbagai upaya dilakukan Pemko Sawahlunto untuk menjemput aspirasi masyarakat. Seperti yang dilakukan siang tadi oleh Wali Kota Sawahlunto yang ikut berpartisipasi dalam goro pembangunan...
Kota Ini Buka Enam Pelatihan Berbasis Kompetensi, Gratis dan Bersertifikat
Pemko Sawahlunto membuka enam jenis pelatihan kerja secara bebas biaya bagi generasi muda di kota itu. Pendaftaran sampai akhir Januari ini.
Warga Sawahlunto Ikut Berdonasi, Masjid Istiqlal di Palestina Hampir Siap
Yayasan Amal Mulia yang membangun Masjid Istiqlal Indonesia di Palestina menyampaikan terima kasih kepada masyarakat dan Pemko Sawahlunto yang telah ikut berdonasi untuk pembangunan masjid tersebut.
Pelajar Sawahlunto Berprestasi di Olimpiade Matematika Internasional
Sebanyak empat orang pelajar MTsN 02 Sawahlunto memperoleh nilai maksimal pada Olimpiade Matematika Internasional Bricsmath.com+.
Sawahlunto Siap Jadi Kota Wisata Warisan Budaya Dunia Aman Covid-19
Wali Kota Sawahlunto Deri Asta menyampaikan bahwa Kota Sawahlunto sebagai kota wisata yang bermotto "Kota Wisata Tambang Berbudaya", sangat perlu branding untuk meningkatkan perekonomian masyarakat.
Rektor UNP-Wako Sawahlunto Bahas Penerimaan Mahasiswa Baru di PSDKU
Rektor Universitas Negeri Padang (UNP), Prof. Ganefri, bersama Wali Kota Sawahlunto, Deri Asta