Home Tags Jabatan

Tag: jabatan

Usai Lantik Kadis, Staf Ahli dan Asisten, Sejumlah Jabatan Pemkab Kosong

Usai Bupati Limapuluh Kota, Safaruddin Datuak Bandaro Rajo, melantik enam Kepala Dinas, satu Kepala Satuan, dua Staf Ahli, satu Sekretaris dan satu Kepala Bidang serta satu orang Asisten, sejumlah jabatan kosong menunggu seleksi terbuka. 

Pengisian Jabatan Rawan ”Dijadikan Uang”, 7 Kada Jadi Tersangka Sejak 2016

Dugaan suap terkait jual beli jabatan di Probolinggo, Jawa Timur menambah daftar panjang kepala daerah yang terjerumus dalam kasus yang sama.

Perpisahan Gub-Wagub, IP Ingatkan Etos Kerja, NA Titip Tenaga Honorer

Jelang berakhirnya masa tugas Gubernur Sumbar Irwan Prayitno dan Wakil Gubernur

Pemkab Mentawai Kebut Pembangunan  Jalan Trans Mentawai

Sekitar 1,5 tahun lagi jabatan Yudas Sabaggalet sebagai Bupati Kepulauan Mentawai

Tanpa Jabatan Tetap Bisa Berkarya

Banyak orang yang kehilangan jabatan jadi kecewa, sedih, dan frustasi. Kualitas hidupnya menurun drastis. Kesannya semuanya gelap dan dunia bakal kiamat.

Saat Menjabat Harus Siap Diberhentikan

Setiap amanah yang diperoleh pasti ada konsekuensinya. Tidak terkecuali jabatan. Ketika seseorang menjabat, harus siap setiap saat diberhentikan. Hal tersebut adalah risiko jabatan. Jika itu terjadi tidak perlu sedih, marah, kecewa, dan sakit hati. Apalagi sampai mencari kambing hitam penyebab itu terjadi. Terimalah dengan ikhlas dan ambil hikmahnya.

32 Persen Komisaris BUMN/D Dijabat Rangkap

Ombudsman RI menelisik fenomena rangkap jabatan yang terjadi di kursi komisaris BUMN/D serta BLU. Hal ini sebenarnya bukan barang baru, namun Ombudsman mendapati cukup...
- Advertisement -